PENGARUH PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

advertisement
PENGARUH PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
TERHADAP KUALITAS INFORMASI PELAPORAN REALISASI
ANGGARAN PENDAPATAN
(Studi Kasus Pada Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat)
ABSTRAK
Pengelolaan keuangan daerah melalui teknologi informasi, pemerintah
daerah diharapkan dapat menyediakan informasi atas anggaran pendapatan dan
belanja daerah (APBD) dan informasi akuntansi yang akan digunakan manajer
publik dalam melakukan fungsi perencanaan dan pengendalian organisasi secara
tepat waktu, relevan, akurat dan lengkap. Penelitian ini berjudul “Pengaruh
Penggunaan Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kualitas Informasi Pelaporan
Realisasi Anggaran Pendapatan” (Studi Kasus di Dinas Pendapatan Daerah
Provinsi Jawa Barat). Tujuan penelitian untuk mengetahui sistem informasi
akuntansi yang digunakan di Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat,
untuk mengetahui kualitas informasi tentang pendapatan daerah dari sektor pajak
yang dikeluarkan oleh Dinas Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat dan untuk
mengetahui pengaruh penggunaan sistem informasi akuntansi terhadap kualitas
informasi pelaporan realisasi anggaran pendapatan di Dinas Pendapatan Daerah
Provinsi Jawa Barat. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode penelitian
explanatory dengan melakukan studi kasus dengan teknik pengumpulan data
melalui studi literature dan studi lapangan melalui penyebaran kuesioner. Hasil
penelitian menunjukkan sistem informasi akuntansi yang digunakan di Dinas
Pendapatan Daerah Provinsi Jawa Barat sudah terkomputerisasi, sehingga
penggunaan sistem informasi akuntansi sudah memadai atau baik. Kualitas
informasi pelaporan realisasi anggaran pendapatan sudah baik. Pengaruh
penggunaan sistem informasi akuntansi terhadap kualitas informasi pelaporan
realisasi anggaran pendapatan memiliki hubungan yang sedang dengan kualitas
pelaporan realisasi anggaran pendapatan. Sedangkan hasil uji hipotesis
menunjukkan thitung lebih besar dari ttabel.
Kata kunci: Sistem Informasi Akuntansi, Kualitas Informasi, Pelaporan
Realisasi Anggaran Pendapatan
i
THE INFLUENCE OF ACCOUNTING INFORMATION SYSTEM
UTILIZING TOWARDS TO THE QUALITY OF INFORMATION DEALING
WITH BUDGETING REALIZATION OF REVENUE
(Case Study At Departement of Revenue West Java Province )
ABSTRACT
Financial management through information technology, local
governments are expected to provide information on budgeting revenue and
expenditure (budget) and accounting information that will be used in the public
managers which perform the functions of planning nad control the organization in
appropriate time, relevant, accurate, and complete. This study entitled “The
Influence Of Accounting Information System Utilizing Towards The Quality Of
Information Dealing With Budgeting Realization Of Revenue” ( Case Study at
Departement of Revenue West Java Province). The prupose of this research was
to determine the accounting information systems used in the revenue Service of
West Java Province, to explain the quality of information about the local income
tax sector issued by the Revenue Office of West Java Province, and to describe the
effect of the accounting information system toward quality report information on
budget realization revenue in the Revenue Service of West Java Province. The
research method used was explanatory research method by conducting a case
study by generating data collection through lietarature study and field study
through questionnaires. The result showed that the accounting information
systems used in the Revenue Service of West Java Province have been
computerized, so the utilizing of accounting information systems had been
adequate or good. The quality of reporting information had already acquired the
good realization of budget revenues. As the influence of using accounting
information systems on the quality of the realization to the revenue budget
information reporting had average relationship toward the quality of reporting of
the realization on the revenue budget. While the result of hypothesis testing
showed that tcount was greater than ttable.
Key words: Accounting Information System, Quality of Information,
Reporting Revenue Budget Realization
ii
Download