Artikel Ilmiah (workshop mingguan)

advertisement
ARTIKEL ILMIAH
Hotniar Siringoringo
Lembaga Penelitian
Universitas Gunadarma
hotniars@staff.gunadarma.ac.id
siringoringoniar@gmail.com
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
1
Sumber artikel ilmiah

Hibah Ditlitabmas

Hibah Pengabdian

Insentif Ristek

Skripsi, tesis, disertasi

Penelitian dari sponsor lain (dengan ijin)

Penelitian mandiri
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
2
ISI ARTIKEL ILMIAH
JUDUL
 NAMA PENULIS LENGKAP DENGAN
INSTITUSI DAN ALAMATNYA
(TERMASUK ALAMAT EMAIL)
 ABSTRAK
 PENDAHULUAN
 TEORI/METODE
 HASIL & PEMBAHASAN
 KESIMPULAN & SARAN/IMPLIKASI
 DAFTAR PUSTAKA

Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
3
JUDUL

Singkat (sebaiknya tidak lebih dari 12 kata) dan
menjelaskan hasil

Tidak memuat singkatan

Menarik minat

Penting
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
4
ABSTRAK

Ringkas, menjelaskan tujuan,
metode/algoritma/dasar teori, dan hasil

Tidak memuat rujukan

Tidak menginterpretasikan atau membahas hasil

Dilengkapi dengan kata kunci
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
5
PENDAHULUAN

Menjelaskan latar belakang diperlukannya
penelitian:

Manfaat praktis (pengamatan, kebutuhan sponsor)

Pengembangan teori (ada rujukan)

Memuat tujuan penelitian

Ringkas, sekitar 1 halaman : ± 450 kata

Tidak menggunakan kalimat umum

Tidak dibedakan dengan sub judul
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
6
METODE


Menjelaskan dengan lengkap:

Alat dan bahan (jika ada)

Data dan variabel (jika ada)

Prosedur penelitian

Detail percobaan

Teknik analisis data/algoritma
Tidak sedetail proposal
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
7
HASIL & PEMBAHASAN


Hasil :

ringkasan, bukan data mentah (gunakan statistik
deskriptif)

Bukan penyelesaian soal
Interpretasi hasil
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
8
HASIL & PEMBAHASAN (lanjutan)

Interpretasi hasil

Pembahasan :

membandingkan dengan hasil penelitian sebelumnya

Implikasi teoritis

Implikasi manajerial
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
9
KESIMPULAN & SARAN

Menjawab tujuan

Bukan ringkasan hasil

Menggunakan kalimat aplikatif, bukan kalimat
statistik

Saran : implikasi manajerial/teoritis
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
10
DAFTAR PUSTAKA

Hanya yang dirujuk

Minimum 80% primer

Tidak merujuk sumber tidak terpercaya

Format bisa berbeda-beda (tergantung jurnalnya),
yang penting konsisten
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
11
UMUM

Hindarkan menggunakan tabel dan gambar, kecuali
sangat penting

Hindarkan dari ketidakefisiensian

Ikuti format jurnal yang dituju

Baca dan ikuti dengan teliti format
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
12
Format Penulisan

Perhatikan rincian:
- ukuran, jenis kertas, margin
- spasi, jenis hurup, besar huruf
- jumlah halaman
- penulisan halaman judul (title page)
- penulisan badan artikel
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
13
BAHASA

Tata bahasa yang baik dan benar

Kosa kata baku

Gunakan kata-kata yang tidak monoton

Tidak gado-gado
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
14
KARAKTERISTIK KALIMAT

Kalimat berita, bukan kalimat perintah/tanya

Kalimat lengkap : SPO

efisien

Gunakan kalimat aktif atau pasif

Gunakan kalimat yang tidak monoton
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
15
KARAKTERISTIK KALIMAT

Tidak menghakimi

Tidak promosi

Ada benang merah dari kalimat sebelumnya
dengan kalimat yang mengikuti
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
16
KARAKTERISTIK PARAGRAF

Tidak dalam bentuk penomoran atau sejenisnya

Terdiri dari 4-5 kalimat

Ada benang merah antarparagraf

Beberapa paragraf membentuk bagian atau
subbagian

Jangan terlalu mudah membentuk bagian atau
subbagian
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
17
CONTOH 1
CONTOH 2
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
18
ETIKA PENELITI

Kejujuran : laporkan dengan jujur data, hasil
metode dan prosedur, dna status publikasi. Jangan
produksi sendiri, atau palsukan, atau salahartikan
data.

Objektif : hindarkan bias dalam desain percobaan,
analisis data, interpretasi data, peer review, dll.
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
19
Etika Peneliti (Lanjutan)

Berintegritas : laksanakan janji dan
persetujuan; berperilaku dengan tulus;
pertahankan konsistensi pemikiran dan
perbuatan.

Kehati-hatian: hindarkan kesalahan
ketidakhati2an, secara hati-hati dan
kritis evaluasi pekerjaan yang
dilakukan. Dokumentasikan dengan
baik aktivitas penelitian, seperti
pengumpulan data, desain penelitian,
dan korespondensi dengan jurnal.
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
20
Etika Peneliti (Lanjutan)

Keterbukaan: jangan tutupi data, hasil,
idea, alat, sumber daya. Terbuka
dengan kritik dan ide baru.

Hargai hak intelektual: harga paten,
hak cipta, dan bentuk kepemilikan
ilmiah lainnya. Jangan gunakan data
yang tidak dipublikasi, metode atau
hasil lain tanpa minta ijin. Berikan
pengakuan atau kredit ke semua yang
berkontribusi dalam penelitian. Jangan
pernah meniru (plagiat)..
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
21
Etika Peneliti (lanjutan)

Kerahasiaan : jaga kerahasiaan
komunikasi, seperti artikel atau hibah
yang diajukan untuk publikasi, laporan
pribadi, rahasia dagang atau militer,
dan laporan pasien.

Tanggung Jawab publikasi: publikasi
dengan tujuan penelitian lanjutan dan
pengetahuan, bukan karena perlu
KUM. Hindarkan publikasi tidak
berguna dan duplikasi.
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
22
Etika Peneliti (Lanjutan)

Tanggung jawab pengajaran : ikut
membantu dalam pembelajaran,
pengajaran,dan pembimbingan
mahasiswa.

Hargai kolega : harga kolega dan
perlakukan mereka dengan fair.

Tanggung Jawab Sosial : Berusaha
untuk mempromosikan hubungan
sosial yang baik dan hindarkan bencana
sosial yang ditimbulkan oleh penelitian.
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
23
Etika Peneliti (Lanjutan)

Tidak diskriminan : berdasarkan apapun
(kolega, agama, institusi, jenis kelamin, dll).

Kompetensi : pertahankan dan tingkatkan
kompetensi dan keahlian melalui
pembelajaran dan pendidikan seumur hidup,
ambil langkah untuk mempromosikan
kompetensi dalam ilmu secara keseluruhan.

Legalitas : Ketahui dan patuhi hukum yang
relevan dan kebijakan institusi dan
pemerintah.
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
24
Jurnal Elektronik

ProQuest www.proquest.com/pqdweb

Cengage Databases: URL:
infotrac.galegroup.com/itweb

Ebsco Databases: URL: search.epnet.com
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
25
Jurnal Lemlit UG
No
Nama
1 Ekonomi Bisnis
2
Periode Terbit
April, Agt, Des.
3
Informatika Komputer April, Agt, Des.
Juni dan
Desain & Konstruksi Desember
4
Teknologi & Rekayasa April, Agt. Des
5
Penelitian Psikologi
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
Juni dan Des.
26
Jurnal Lemlit UG
No
6
Nama
Periode Terbit
7
Bahasa & Sastra
Matematika &
Komputer
8
Ekonomi & Komputer April, Agt, Des.
9
UG Jurnal
Komputasi
10 Matematika
April, Agt, Des.
Setiap bulan
April, Agt, Des
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
27
Jurnal Lemlit UG
No
Nama
Periode Terbit
Jurnal Teknologi
11 Informasi & Komunikasi April, Agt, Des.
12 Psikologi
Informatika
13 Kedokteran
juni, Des.
14 Teori & Aplikasi Graf
Jun, Des
Juni, Des
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
28
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
29
Salah satu strategi yang manajemen gunakan dalam bersaing
adalah strategi harga (Kadiyali, Vilcassim, and Chintagunta,
1996). Strategi harga telah dibuktikan sangat berperan dalam
mempengaruhi keputusan konsumen (Taylor, 2002; Dodds and
Monroe, 1985; Funkhouser, Parker, Chatterjee, 1994; Park,
Lessig, and Merril, 1982; Kenesei and Todd, 2004; Schindler,
1991). Di antara strategi harga yang digunakan adalah diskon
pembelian di depan, yang dimodelkan oleh McCardle, Rajaram,
dan Tang (2004), Tang, Rajaram, Alptekino˘glu, dan Ou (2004),
harga pengumuman awal (Elmaghraby, Lippman, Tang, dan Yin,
2006), dan unit akhir harga (Dodds dan Monroe, 1985; Mason
dan Mayer, 1990; Nagle, 1987; Schindler, 1984, 1991; Berman
dan Evans, 1986; Raphel, 1968; Simon, 1989).
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
30
Sequential pattern mining [1, 2, 5, 14], which discovers
frequent sub-sequences in a sequence database, is
becoming an active research topic for its wide applications
including customer behavior analysis [8, 9], web usage
mining [6], DNA sequence analysis, etc. The discovered
sequential patterns disclose not only the frequent items or
events occurred together, but also the sequences of
frequently appeared item-sets or events. Many studies
have shown that specifying constraints may increase the
accuracy of mining results in practice. Various constraints,
such as item, length, super-pattern, duration, and gap, can
be specified to find more desirable patterns. Some
constraints can be handled by a post-processing on the
result of mining without constraints.
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
31
However, time constraints affect the support
computation of patterns so that they cannot be
handled without adapting time attributes into the
mining algorithms. The issue of mining sequential
patterns with time constraints was first addressed in
[15].
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
32
These findings are consistent with prior research, which suggests reference
price utilisation is product category specific (Lowengart, 2002; Slonim and
Garbarino, 1999; Yadav and Seiders, 1998). This is important and stresses the
need to consider contexts as opposed to a “one size fits all” approach. It
appears that consumers go through different processes when assessing
value for new and existing products and understanding these better is
important in influencing these value perceptions.
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
33
In light of the findings this would suggest that managers
should focus on promoting the fairness of a new product’s
price in the initial stages of its introduction and then as the
product becomes more established in the market should try to
manage consumer expectations of its price. Ways of
promoting fairness might involve emphasizing the high cost of
R&D and the benefits of the new product over the prior
product generation, to promote dual entitlement (Campbell,
1999a, b; Kahneman et al., 1986). For many products
consumers may not understand all the costs involved, such as
for pharmaceuticals with huge direct and indirect costs (i.e.
the costs of drug development that failed) generally not visible
to consumers. This could be done through catch lines such as
“we spend a lot on developing our products to benefit you”.
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
34
The role of confidence and reference price perceptions including
confidence in models of reference price effects for innovative
products does not significantly add to the explanation of
variability in value perceptions and in some cases even detracts
from the explanatory power of reference price. While the study
does not test explanations for this result, we now speculate as to
what is happening. One explanation could be related to
measurement issues, for instance, an incorrect measure of
confidence or product category knowledge. However, this is
unlikely because we find, consistent with prior research (i.e.
Biswas and Sherrell, 1993), a moderately strong, statistically
significant correlation between confidence and product
knowledge, indicating convergent validity (i.e. earphones: corr ¼
0:481; sunscreens: corr ¼ 0:350).
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
35
Given these results, perhaps the confidence construct might be
less useful than originally supposed if consumers tend to be
overly confident of their perceptions in spite of low actual
knowledge (Alba and Hutchinson, 2000; Harvey, 1998; Tversky
and Kahneman, 1974). Indeed, Figure 2 Comparing correlation
coefficients for the innovative product categories. Harvey (1998)
points out that decisions makers are often overly confident and
keen to make predictions about events which they know nothing
about. Likewise, Alba and Hutchinson (2000, p. 123) state
“overconfidence is indeed a robust phenomenon”. That is, a
consumer might think they know more about a product category
than they actually do, accounting for the discrepant results. After
all, only perceived confidence (i.e. self reported confidence) was
measured.
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
36
Judul artikel ilmiah

Aplikasi Modul Lensa Optik O1 Laboratorium
Fisika Dasar Dengan Java

Revitalisasi Kawasan Konservasi Pusat Kota Lama
Studi Kasus : Kawasan Jalan Braga Bandung

Rancang Bangun Pengendali Pintu Automatis
Dengan Mengenali Ciri-ciri Wajah Seseorang
Menggunakan Metode Euclidean Distance Dan
Fuzzy C-mean
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
37
• Perancangan Sistem Informasi Untuk Klien Oracle
Workforce Development Program Berbasis Web
Designing Information System For Oracle Workforce
Development Program Based On Web
An evaluation model of new product launch strategy
Development time and new product sales: A
contingency analysis of product innovativeness and
price
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
38
Opposing theories and conflicting empirical results with regard to
the effect of development time on new product sales suggest the
need for a contingency analys is into factors affecting this
relationship. This study uses a unique combination of accounting
and perceptual data from 129 product development projects to
test the combined contingency effect of product innovativeness
and new product price on the relationship between development
time and new product sales. The results show that for radically
new product s with short development times, price has no effect
on ne w product sales . When the development time is long, price
has a negative effect on the sales of radical new products. The
findings additionally show that price has no effect on sales for
incremental new products with short development times and a
negative effect for increment al new product s with long
development times. Together, these findings shed new light on
the relationship between development time and new product
sales.
Keyword s Development time . Product innovativeness
. New product price
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
39
Hotspot:
User name:
ugmanggadua
ugmangdu
password : cobacoba
Workshop Penulisan Artikel Ilmiah
40
Download