Uploaded by nanda20017

Portofolio SOP

advertisement
ManajemenSDM.net
SOP
STANDAR OPERASIONAL
PROSEDUR
Obith Farid Aldio
obithfarid@gmail.com
Apa
Itu SOP ???
SOP Adalah
Standar Operating Procedure, sebuah
Prosedur
dari
suatu
Proses
di
Perusahaan yang sudah di Standarkan
sesuai dengan kondisi yang ada di
Perusahaan Anda.
Catatan
"SOP adalah PEDOMAN dan PANDUAN KERJA"
Apakah
SOP Itu Penting ??
Tentu Penting, dengan adanya SOP, maka :
• Mempertahankan Konsistensi Proses.
• Mengurangi Kesalahan Proses Pekerjaan
• Mempercepat Proses Orientasi Karyawan Baru
• Meningkatkan Produktivitas Karyawan Perusahaan
6 KOMPONEN
PENTING SOP
HALAMAN JUDUL
RUANG LINGKUP
KEBIJAKAN
Berisi info Judul SOP,
Terkait dengan
Berisi dengan
Nomor SOP, Tonggal & batasan dari SOP yang kebijakan- kebijakan
Roma Perusahaan
dibuat
yang berhubungan
dengan SOP
PROSEDUR
TANDA TANGAN
FLOWCHART
Detail dan urutan
prosedur dari proses
terkait
lembar pengesahan
dari SOP yang dibuat
oleh departemen
Bagan alur proses
prosedur dalam suatu
SOP
Arti Simbol Dalam
Flowchart
Arti Simbol Dalam
Flowchart
Simulasi SOP 1
SOP
Link File
https://bit.ly/Simulasi_sop
Simulasi SOP 2
Simulasi SOP
Lanjutan Soal
SOP
Link File
https://bit.ly/Simulasi_sop
THANK YOU
Obith Farid Aldio
obithfarid@gmail.com
Download