Uploaded by Muhammad Alfaatih Salsabila

UTS ManPro 2023[1]

advertisement
PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI FT UNS
UJIAN TENGAH SEMESTER GASAL TAHUN AJARAN 2023/2024
MATA KULIAH
HARI / TANGGAL
SIFAT
DIKUMPULKAN
PENGAMPU
: MANAJEMEN PROYEK
: RABU, 15 NOPEMBER 2023, Pk. 17.00
: TAKE HOME TEST
: KAMIS, 16 NOPEMBER 2023, Pk. 09.30
: Prof. Dr. Ir. Susy Susmartini, MSIE, IPU, ASEAN Eng
Soal no. 1 (20 %)
Aktivitas
A
B
C
D
E
F
G
H
I
J
K
L
M
Aktivitas
seblmnya
A
A
C
D
F
D
B,H
D
C
B
J
Durasi
(Hari)
9
8
7
7
7
11
6
10
11
5
8
12
4
Aktivitas
N
O
P
Q
R
S
T
U
V
W
X
Y
Z
Aktivitas
seblmnya
J
K,L
I,N
I,N
P
E,O
E
G,J
M
Q,V
M,U
X
T
Durasi
(Hari)
8
5
8
12
5
9
8
10
11
7
9
5
4
a. Tentukan lintasan kritisnya
b. Ketika terjadi perubahan waktu penyelesaian (durasi) beberapa aktivitas, yaitu pada
aktivitas E (menjadi 11 hari), H (menjadi 12 hari), M (menjadi 7 hari), P (menjadi 9
hari), dan R (menjadi 6 hari), tentukan kembali lintasan kritis akibat perubahan
tersebut.
Soal no. 2 (50 %)
Perhatikan Diagram CPM berikut ini (lembar ke 2)
Pertanyaan :
a. Sempurnakan diagram CPM yang terpampang pada soal no. 2 ini, kemudian
tentukan Lintasan-Kritisnya.
b. Tentukan jumlah sumber daya total yang diperlukan berdasarkan kebutuhan
sumber daya pada setiap kegiatan, untuk setiap jenis sumber daya.
c. Tentukan JUMLAH SUMBER DAYA TETAP per satuan waktu, untuk setiap
jenis sumber daya, dan lakukan pembulatan ke atas.
d. Berapa waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan seluruh rangkaian
kegiatan menurut ACTIM.
e. Berapa waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan seluruh rangkaian
kegiatan menurut TIMRES.
7
12
2
A(7)
B(8)
5
(5,5,2)
15
L(9)
33
(4,4,4)
(6,4,3)
1
0
4
C(10)
0
10
12
G(7)
8
(6,4,4)
17
36
I(5)
12
(5,6,3)
41
41
(4,3,4)
N(11)
O(10)
D(6)
(5,2,3)
3
6
E(6)
6
6 12
12
10
J(8)
20
40
(3,5,6)
(2,4,4)
(6,6,5)
(5,4,3)
11
K(11)
31
31
F(9)
(4,5,6)
(5,5,4)
7
15
16
H(7)
(4,2,5)
9
23
23
M(8)
(3,4,5)
Keterangan :
a. Bilangan yang menyertai inisial kegiatan menunjukkan durasi/waktu penyelesaian
aktivitas tersebut.
b. Bilangan yang terletak di bawah garis aktivitas, menunjukkan kebutuhan sumber daya
per satuan waktu, yang diperlukan oleh aktivitas tersebut, yaitu berturut-turut : sumber
daya 1, sumber daya 2, dan sumber daya 3.
Soal no. 3 (30 %)
Berapa dana yang harus disiapkan untuk menyelesaikan seluruh rangkaian kegiatan tersebut,
menurut ACTIM maupun TIMRES?
Jika :
• Satuan waktu adalah hari.
• biaya penggunaan sumber daya per satuan sumber daya per hari adalah Rp.
200.000,- untuk sumber daya 1, Rp. 150.000,- untuk sumber daya 2, dan Rp.
175.000,- untuk sumber daya 3.
• biaya pengangguran per satuan sumber daya : 25 % lebih besar daripada biaya
penggunaan sumber daya per hari.
• biaya tetap per satuan waktu (hari) : Rp. 8.000.000,• Terdapat resiko kegagalan pada kegiatan-kegiatan yang membentuk Lintasan
Kritis (sesuai dengan soal no. 2a) yang mengakibatkan pertambahan total biaya
penggunaan sumber daya masing-masing pada sumber daya 1 sebesar 15%,
sumber daya 2 sebesar 20%, dan sumber daya 3 sebesar 20%.
• Biaya keterlambatan : Rp. 30.000.000,- per hari jika total waktu penyelesaian
proyek lebih lama dari waktu penyelesaian proyek sesuai dengan soal no.2 a.
Selamat bekerja dan Semoga sukses !
Download