Uploaded by saxepa1107

Sesi 06 Spiritualitas Kristen

advertisement
MENGEMBANGKAN
SPIRITUALITAS
Wawasan Dunia Kristen 3
• Dalam skala 1-10, berapa
nilai kerohanian dan relasi
pribadi Anda dengan Tuhan?
• Bagaimana Anda
menggambarkan
kerohanian/spiritualitas
Anda saat ini:
Mati-Kering-Biasa-Sehat ??
Mendapatkan
Kembali Kasih
Mula-mula
Wahyu 2:2-4 — “Aku tahu segala
pekerjaanmu: baik jerih payahmu
maupun ketekunanmu. Aku tahu,
bahwa engkau tidak dapat sabar
terhadap orang-orang jahat, ….
Dan engkau tetap sabar dan
menderita oleh karena nama-Ku;
dan engkau tidak mengenal lelah.
Namun demikian Aku mencela
engkau, karena engkau telah
meninggalkan kasihmu yang
semula.
deni.telaumbanua@uph.edu
Apa alasan kita sebagai
orang Kristen cenderung
kehilangan semangat?
• Penekanan pada kedaulatan
Tuhan - terlalu pasif, tanpa doa.
• Penekanan pada doktrin terlalu intelektual, kurangnya
elemen subjektif.
• Penekanan pada ibadah umum mengabaikan ibadah pribadi.
Bagaimana mendapatkan
Kembali kasih yang semula?
• Ingat bahwa kerohanian bukan soal
sejumlah tahap, melainkan sebuah
perjalanan dan relasi dengan Allah
sebagai pribadi.
• Ingat bahwa Yesus sungguh hidup Dia sungguh bangkit!
• Ingat bahwa perjalanan dengan Allah
dan Tuhan Yesus, saat ini adalah dengan
Roh Kudus sang Penghibur kita (Yoh.
14:18, 16:7).
CARA MENGALAMINYA
SARANA ANUGERAH:
• Firman
• Sakramen
• Berdoa
#1 FIRMAN
• Apakah Allah berbicara kepada kita dan kita
dapat mendengar suaraNya?
• Menurut R. C. Sproul, Allah berbicara kepada
kita,
--secara verbal
: FirmanNya
--non-verbal
: providensiaNya
• Kerinduan kepada firman Allah, adalah tanda
kehidupan rohani.
• Mendengar suara Allah tidak membuat
seseorang menjadi saleh (lih. 1 Kor 8:1-3).
• Firman harus dipercaya memiliki otoritas, dan
merupakan wahyu/penyataan diri Allah.
• Dipelajari bukan hanya yang dikhotbahkan
dalam ibadah bersama, tetapi juga dalam
perenungan secara pribadi.
#2 SAKRAMEN
• Melalui baptisan, kita diingatkan bahwa kita
adalah keluarga Allah, dalam perjanjian
anugerah denganNya.
• Dalam Perjamuan Kudus, kita diingatkan akan
anugerah Allah yang telah diberikan kepada
kita. Roti dan Anggur adalah tanda yang
olehnya Roh Kudus menumbuhkan dan
memelihara kerohanian kita.
Mengapa berdoa?
#3 DOA
• Karena Kristus adalah kunci untuk
berkomunikasi dengan Tuhan secara
efektif: sebagai perantara kepada Bapa
(Yoh. 14:6), atau langsung kepadaNya (2
Kor. 12:8)
Sekarang Kristus berdiam
dalam hati kita melalui Iman
– Ef. 3:14-21
• Bukan hanya tindakan awal dari iman
pertobatan
• Bukan hanya fakta bahwa saya orang percaya
• Tetapi tindakan pembaruan Iman
• Dan tindakan iman yang diperbarui seperti
itu pada dasarnya adalah doa, yaitu,
berbicara kepada Allah melalui Kristus, atau
berbicara kepada Kristus secara langsung
Doa adalah kunci untuk memiliki
hubungan pribadi dengan Kristus!
(1) Berbicaralah dengan-Nya tentang apapun dan segala sesuatu
yang menyebabkan kecemasan – Fil. 4:6-7
(2) Jangan menunggu waktu Formal, tetapi terus lakukan "arrow
prayers" – Ef. 6:18
(3) Berdoalah untuk hal-hal baik yang ingin diberikan Bapa
surgawi kepada Anda – Mat 7:7-11
Download