Uploaded by amandarizky2754

kelompok 1 arkom ptic

advertisement
ARSITEKTUR DAN
ORGANISASI
KOMPUTER
Dosen Pengampu: Aditya Prapanca , ST, M.Kom
ANGGOTA:
01
NURIL ALIYA AL AINI
(22050974083)
02
HUSNA LATHIFUNISA ARIF
(22050974084)
03
KELVIN DWI PRANATA S
(22050974085)
04
AMANDA RIZKY PUTRI W
(22050974101)
05 FAUZAN AINUR ROFIQ
(22050974117)
06 RISKI SURYA PERMANA
(22050974118)
CHAPTER 1: INTRODUCTION
•
Arsitektur komputer adalah atribut atribut sebuah system yang tampak oleh programer
Contoh atribut: set intruksi, jumlah bit yang digunakan, mekanisme I/0, dan teknik
pengamatan memori
• Sedangkan Organisasi Komputer adalah bagaimana fitur diimplementasikan
Contoh atribut: signal kontrol, interface komputer dan peripheral, dan teknologi memori
yang digunakan
• perbedaan antara arsitekturdan organisasi merupakan hal yang penting. Banyak pabrik
komputer menawarkan sekelompok model komputer, yang semuanya memiliki arsitektur
yang sama namun berbeda dalam segi organisasinya. Sebagai akibatnya, model-model
yang berbeda akan mempunyai harga dan karakteristik unjuk kerja yang berbeda. Selain
itu, suatu arsitektur dapat bertahanselamabertahun-tahun namun organisasinya dapat
berubah sesuai dengan perkembangan teknologi.
Contohnya: Contoh penting dari kedua fenomena ini adalah arsitektur IBM System/370
• terdapat pengaruh yang kuat antara keputusan rancangan organisasional dan
arsitektural. Sebuah contoh yang menarik tentang masalah ini adalah reduced
instruction set computer (RISC)
STRUKTUR & FUNGSI
•
•
•
Struktur adalah cara dimana komponen berhubungan satu sama lain
Sedangkan Fungsi adalah operasi komponen individu sebagai bagian dari struktur
Adapun fungsi komputer meliputi: Pengolahan data, Penyimpanan data, Pergerakan data,
dan Kontrol
TAMPILAN FUNGSIONAL
Komputer harus dapat memindahkan data antara dirinya
dengan dunia luar. Lingkungan pengoperasi komputer terdiri
dari perangkat yang melayani sumber data atau tempat tujuan
data. Ketika data diterima dari atau dikirimkan ke sebuah
perangkat yang terhubung langsung dengan komputer, maka
proses itu dikenal sebagai input-output (I/O), dan perangkat
tersebut dikenal sebagai peripheral. Pada saat data dipindahkan
ke jarak yang cukup jauh, atau dari remotedevice, proses
tersebut dikenal sebagai komunikasi data
•
Di dalam sistem komputer, sebuah unit kontrol mengatur sumber daya komputer dan mengendalikan unjuk kerja
bagian bagian fungsional dalam memberikan respons terhadap instruksi-instruksi tersebut. Adapun gambar
gambar operasi komputer sebagai berikut
Gambar disamping menjelaskan empat jenis operasi, komputer
berfungsi sebagai perangkat pemindah data
• Gambar (a) yaitu cukup dengan memindahkan data dari
sebuah peripheral atau saluran komunikasi ke perangkat
lainnya. Komputer juga dapat berfungsi sebagai perangkat
penyimpan data
• Gambar (b) data dipindahkan dari dunia luar ke penyimpan
komputer (baca)
• Gambar (c) atau perpindahan antara penyimpanan dunia
luar.
• dan sebaliknya (tulis) dari gambar b diagram terakhir atau
Gambar (d) menjelaskan operasi-operasi yang melibatkan
pengolahan data, data yang terdapat pada penyimpan
STRUKTUR
Komputer adalah sebuah entitas yang berinteraksi dengan cara tertentu dengan dunia (lingkungan) luar. Secara
umum, seluruh kaitan (linkage)-nya dengan dunia luar dapat diklasifikasikan sebagai perangkat peripheral atau
saluran komunikasi
Terdapat empat struktur utama:
• Central Processing Unit (CPU): Mengontrol
operasi komputer dan membentuk fungsi fungsi
pengolahan datanya. Sering kali CPU cukup
disebut sebagai processor(prosesor) saja.
• Memori utama: Menyimpan data.
• I/O: Memindahkan data antara komputer
dengan lingkungan luarnya.
• System Interconnection: Beberapa mekanisme
komunikasi antara CPU, memoriutama, dan I/O
STRUKTUR TOP-LEVEL
STRUKTUR CPU
STRUKTUR CONROL UNIT
komponen yang paling menarik dan paling kompleks
adalah CPU, strukturnya digambarkan pada gambar
disamping. Komponen-komponen struktur utamanya
adalah:
• Control Unit: Mengontrol operasi CPU dan pada
gilirannya mengontrol komputer.
• Arithmetic and Logic Unit (ALU): Suatu rangkaian digital
yang mengolah perhitungan aritmatika dan logika
micro-operations.
• Register: Sebagai penyimpan internal bagi CPU.
• CPU Interconnections: Sejumlah mekanisme komunikasi
antara kontrol unit, ALU, dan register-register.
OUTLINE BUKU
Outline buku atau garis besar buku merupakan pengantar bagi isi keseluruhan buku. Sinopsis singkat bagi bab-bab
lainnya adalah seperti berikut ini
• Evolusi dan unjuk kerja komputer: membahas trend teknologi yang telah membuat unjuk kerja yang menjadi
fokus rancangan sistem komputer dan meninjau kembali bermacam-macam teknik dan strategi yangdigunakan
untuk mencapai unjuk kerja yang seimbang dan efisien
• Struktur interkoneksi komputer: membahas masalah pokokyangmempengaruhi rancangan interkoneksi,
khususnya kebutuhan untuk mendukung interupt-interupt.
• Memori internal: membahas terinci rancangan cache memory, yang meliputi separate code, data cache dan
cache dua tingkat serta memori DRAM
• Memori eksternal: membahas berbagai rancangan dan parameter-parameter unjuk kerja yang berkaitan
dengan disk memory, pola RAID, optical memory dan sistem pita magnetik.
• Input/Output: dibahas mekanisme dimana modul I/O berinteraksi dengan sistem komputer lainnya, dengan
menggunakan teknik teknik I/O terprogram, interupt I/O, dan direct memory access (DMA)
• Dukungan sistem operasi: menjelaskan cara komponen-komponen komputer dasar dan cara hardware komputer
• Aritmatik komputer: membahas representasi bilangan dankemudiandilanjutkan dengan pembahasan operasioperasi aritmatik
• Set intruksi: membahas karakteristik penting set-set instruksi mesin, hubungan instruksi-instruksi prosesor,
masalah format instruksi yang meliputi pembahasan masalah trade-offs
OUTLINE BUKU
•
CPU Structure and Function: menjelaskan pemfungsian prosesor di dalam mengeksekusi instruksi-instruksi
mesin
•
Reduced Instruction Set Computers: menyajikan pendekatan RISC dan perbandingannya dengan pendekatan
complex instruction set computer (CISC).
•
Superscalar Processors: Membahas inovasi yang lebih baru dan rancangan yang sama pentingnya: superscalar
processor
•
Control Unit Operation: tentang bagaimana fungsi-fungsi prosesor dibentuk, atau lebih spesifik lagi
bagaimana berbagai elemen prosesor dikontrol untuk menyediakan fungsi-fungsi ini, denganmenggunakan
control unit
•
Microprogrammed Control: Menjelaskan bagaimana control unit dapat diimplementasikan dengan
menggunakanteknik-teknik microprogramming
•
Multiprocessors and Vector Processing: membahas dua buah aplikasi organisasi paralel penting yang telah
berhasil: sistem multiple-processor dan orgarnisasi vektor, dan masalah rancangan koherensi cache.
•
Digital Logic (Appendix): menjelaskan tentang cara elemen elemen penyimpan dan fungsi-fungsi ini dapat
diimplementasikan dalam logika digital
TANYA JAWAB
Download