Uploaded by moh dzikri firdaus

PERTEMUAN-9-ASET-TETAP-TIDAK-DISUSUTKAN

advertisement
TRANSAKSI ANTAR PERUSAHAAN YANG
BERAFILIASI
PERTEMUAN KE 8
TENTANG FIXED ASSETS
1. Aset tetap yang tidak disusutkan
2. Aset tetap yang disusutkan
Mari kita bahas satu persatu untuk materi
aset tetap tersebut sabagai berikut:
PENJUALAN AKTIVA TETAP ANTAR
PERUSAHAAN AFILIASI
• Aktiva tetap yg dibangun sendiri atau dibeli oleh salah
satu persh afiliasi, dimana aktiva tetap dijual kepd salah
satu persh afiliasi di atas harga pokok (harga perolehan)
aktiva tetap. Selisih harga jual dg harga perolehan aktiva
tetap harus dilakukan eliminasi pada kertas kerja
konsolidasi. Eliminasi yang dilakukan harus diperhatikan
metode yg di pakai persh induk untuk mencatat investasi
saham dg metode equity atau harga pokok (cost). Aktiva
tetap yg dijual kepd salah satu persh afiliasi terbagi 2
bagian yaitu :
1. Aktiva tetap yg tidak disusutkan misalnya tanah
2. Aktiva tetap yg dapat disusutkan misalnya bangunan
1. Aktiva Tetap Yang Tidak Dapat Disusutkan
• Jika persh menggunakan metode harga pokok, eliminasi
nya yaitu mendbit perkiraan laba ditahan persh afiliasi
dan mengkredit perkiraan aktiva tetap. Perkiraan laba
ditahan persh afiliasi yaitu persh afiliasi yg memperoleh
laba atas penjualan aktiva tetap di atas harga prolehan
nya . Jika persh induk menggunakan metode equity,
jurnal eleminasinya al :
D Investasi saham pd anak persh
xxx
K Aktiva tetap
xxx
Pada buku persh induk untuk membatalkan laba atas
penjualan aktiva tetap yaitu :
D L/R dalam modal anak persh
xxx
K Investasi saham pd anak persh
xxx
1. Aktiva Tetap Yang Tidak Dapat Disusutkan
• Jika persh induk belum mencatat L/R pd perkiraan
investasi saham anak perusahaan, maka kedua jurnal
diatas dapat digabung pd kertas kerja konsolidasi yaitu :
D Laba rugi dalam modal anak persh
xxx
K Aktiva tetap
xxx
Perkiraan laba-rugi dalam modal anak perusahaan
merupakan kelompok perkiraan laba ditahan persh induk
Soal latihan:
PT Cabe memiliki saham biasa pd PT Tomat sebesar 80%.
PT Tomat menjual sebidang tanah di daerah Cikande selas
4 ha dg harga Rp 40.000.000 kpd PT Cabe . Menurut
catatan PT Tomat harga perolehan tanah sebesar Rp
35.000.000
Diminta ; Buat jurnal eliminasi & kertas kerja konsolidasi
Download