Uploaded by Dwi Andri Yatmo

DAFTAR KATA YANG PENULISANNYA MENGGUNAKAN HURUF KECIL DI JUDUL

advertisement
DAFTAR KATA YANG PENULISANNYA MENGGUNAKAN HURUF KECIL DI JUDUL
1. Kata ulang berubah bunyi. Kalang-kabut, Sayur-mayur, Serba-serbi, Padu-padan, dll.
2. Kata ulang berimbuhan. Bahu-membahu, Tarik-menarik, Berdua-duaan, Sapa-menyapa, dll.
3. Pengecualian. Pada kata ulang utuh, huruf pertamanya tetap besar. Misalnya, Undang-Undang,
Anak-Anak, Ibu-Ib, dll.
4. Kata partikel, kecuali di awal kalimat
a. Kata depan/preposisi: di, ke, dari, pada, dalam, yaitu, kepada, daripada, untuk, bagi, ala, bak,
tentang, mengenai, sebab, secara, terhadap, di, ke, dari, dalam, atas, oleh, kepada, terhadap, akan,
dengan, tentang, sampai.
b. Konjungsi/kata penghubung: dan, serta, atau, tapi, tetapi, namun, melainkan, padahal, sedangkan,
yang, agar, supaya, biar, biarpun, jika, kalau, jikalau, asal(kan), bila, manakala, sejak, semenjak,
sedari, sewaktu, tatkala, ketika, sementara, begitu, seraya, selagi, selama, sambil, demi, setelah,
sesudah, sebelum sehabis, selesai, seusai, hingga, sampai, andaikan, seandainya, umpamanya,
sekiranya, biar(pun), walau(pun), sekalipun, sungguh(pun), kendati(pun), seakan-akan, seolah-olah,
sebagaimana, seperti, sebagai, laksana, ibarat, daripada, alih-alih, sebab, karena, oleh karena, oleh
sebab, sehingga, sampai, maka(nya).
c. Interjeksi/kata seruan: dong, sih, wow, yuk, lho.
d. Artikula/kata sandang: para, si, sih
e. Partikel lain: pun, per.
Download