Uploaded by nimanys

Control System Quiz

advertisement
Kuis 2 EL3015 Sistem Kendali K02
Senin 21 Maret 2022 jam 12.00 – 12.30
Sistem kendali kecepatan motor dc pada wood router digunakan untuk mempertahankan
kecepatan putaran motor sekalipun pisau router memotong kayu lunak ataupun kayu keras
seperti mata kayu.
1
Plant motor dc 𝐺2 (𝑠) = 𝑠(𝑠+4) dengan 𝐺1 (𝑠) = K adalah penguatan amplifier dan sensor
pada umpanbalik berupa tachometer dengan konstanta H(s)=1.
Untuk mempercepat putaran motor hingga mencapai steady state, maka sistem loop
tertutup diatur nilai K nya agar memiliki tanggapan teredam kurang.
a. Gambarkan root locus sistem kendali kecepatan motor dc tersebut.
b. Dari gambar pada butir a di atas, apakah sistem stabil mutlak? Bila tidak tentukan
batas kestabilannya.
c. Dari gambar pada butir a, tentukan berapa batas-batas nilai K agar sistem memiliki
tanggapan teredam kurang?
d. Apabila sistem diinginkan memiliki simpangan puncak tak lebih dari 4,32%, tentukan
nilai K yang memenuhi.
Download