Forum 2 -Dalam membahas LKS dan Akuntansi Syariah harus didahului oleh pemahaman tentang Keuangan Syariah. -Pembahasan secara rinci terdapat di buku referensi Bab Sumber Hukum Islam dan Bab Sistem Keuangan syariah, agar dibaca dan ditanyakan ke dosen apabila ada, dan lampirkan sumber pertanyaan dari buku tsb. Bila tidak ada pertanyaan, maka : -Agar difahami secara benar tentang tujuan syariah atau maqosid syariah, terkait agama, jiwa, fikiran, harta dan keturunan. -Dan fahami dengan seksama, terkait MAGRIB, Maysir, Gharar dan Riba. -TUGAS ANDA : bagi yang NIM ganjil, bahas dan beri contoh satu saja, tentang maysir atau riba bagi yang NIM genap, bahas dan beri contoh satu saja, tentang gharar atau riba -contoh dan bahasan : harus terkait hanya pada transaksi keuangan di Lembaga Keuangan Syariah, bukan yang lain ! -diketik sebagai forum, tidak lebih dari LIMA PULUH KATA dan tuliskan sumbernya ! Gharar adalah bentuk jual beli yang didalamnya mengandung unsur-unsur ketidakjelasan, pertaruhan, perjudian. Dari semuanya mengakibatkan atas hasil yang tidak pasti terhadap hak kewajiban dalam suatu transaksi jual beli. Misalnya menjual janin yang masih dalam perut binatang ternak tanpa bermaksud menjual induknya, atau menjual janin binatang yang belum lahir dari induknya. Sumber: Hosen, Nadratuzzaman. (2009). Analisis Bentuk Gharar Dalam Transaksi Ekonomi. Diakses pada 12 September 2021, dari http://journal.uinjkt.ac.id/index.php/iqtishad/article/view/2453/1850