Uploaded by Denissa Komala Candy

DEV

advertisement
Understanding development
Kelahiran pemikiran postdevelopment, berawal dari pemikiran yang sangat sederhana development
yang di lakukan manusia erat kaitannya dengan apa yang dibutuhkan manusia, seperti peningkatan taraf
hidup misalnya, dengan ini dapat dikatakan bahwa manusia membutuhkan development. Namun dalam
kenyataannya development yang di lakukan dengan jalan individualistik akan menghasilkan
kesenjangan sosial dalam masyarakat.
Namun peningkatan taraf hidup dengan jalan modernisasi yang malah menghancurkan masyarakat
tradisional. Menimbulkan kritik dan menyatakan bahwa kontrol dan dominasi dalam masyarakat, oleh
kalangan dengan tujuan profit, merupakan tujuan utama dari development.
Postdevelopment dalam prakteknya tidak memberikan jalan keluar yang nyata, malah terjadi berbagai
dilema dalam toeri itu sendiri,(kesenjangan antara pertentangan dan usulan yang di berikan).
Salah satu parameter kesuksesan dari development adalah kepuasan manusia. Disini bukan di
karenakan kaniakan taraf hidup yang di capai secara individual, melainkan kenaikan taraf hidup secara
akumulatif (keseluruhan).
Dan dalam berbagai perkembangannya, kritik-kritik yang di berikan, menjadikan manusia sebagai
fokus dari kritik-kritik mereka, menjadikan manusia sebagai pusat dari development yang di jalankan.
Bukan development yang berdiri sebagai sebuah entitas tersendiri di luar realita.
Download