nak aI gA Car a era mb an Nd hm ngsa h n g Tu m b u ke Panduan CINTA untuk AyahBunda Kecamatan Cilincing Puskesmas KecamatanPuskesmas Cilincing 1 PENDAHULUAN 1 Latar Cerita Masa depan suatu bangsa ditentukan oleh kualitas generasi penerusnya yaitu anak. Indonesia menghadapi tantangan besar dalam meningkatkan kualitas generasi penerusnya. Data penelitian IDAI tahun 2007 di Jawa Timur menemukan bahwa 34% dari 2634 anak mengalami gangguan perkembangan. Data internal Puskesmas Kecamatan Cilincing pun menemukan fenomena yang memprihatinkan. Dari 292 anak yang diperiksa , 14% mengalami gangguan pertumbuhan dan 5% mengalami gangguan perkembangan. Oleh karena itu, untuk membentuk generasi penerus yang berkualitas diperlukan perhatian khusus pada pertumbuhan dan perkembangan anak, dua proses yang merupakan ciri khas seorang anak. Pertumbuhan adalah bertambahnya ukuran tubuh seorang anak. Sedangkan perkembangan adalah bertambahnya kemampuan / keterampilan seorang anak. Dua proses ini merupakan proses yang saling berkaitan satu sama lain. Gangguan pertumbuhan pasti akan mempengaruhi perkembangan seorang anak. Oleh sebab itu, keduanya perlu dipantau secara berkala. Perkembangan seorang anak memiliki pola yang tetap, dimana setiap anak pasti akan melalui tiap tiap tahapan perkembangan awal sebelum berlanjut mencapai kemampuan perkembangan tahap berikutnya. Agar anak dapat mencapai tahapan perkembangan sesuai umurnya, diperlukan stimulasi (rangsangan) terarah yang dilakukan secara terus menerus dengan penuh CINTA. Panduan CINTA dikembangkan guna memberikan pedoman Cara INdah bagi ayah bunda merangsang Tumbuh kembang Anak secara terarah dengan aktivitas sehari-hari yang menyenangkan dan mudah dilakukan. Dengan CINTA, diharapkan anak Indonesia mampu tumbuh dan berkembang menjadi penerus bangsa yang berkualitas. 1 Panduan CINTA untuk Ayah Bunda Puskesmas Kecamatan Cilincing 2 Tumbuh Kembang Anak Ciri KHAS anak adalah mengalami pertumbuhan & perkembangan Ada 4 aspek perkembangan anak yang perlu dipantau yaitu : 1. Gerak kasar 2. Gerak halus 3. Bicara & Bahasa 4. Sosialisasi & kemandirian 1. ar as kk ra Ge PERTUMBUHAN adalah BERTAMBAHNYA UKURAN TUBUH (BERAT BADAN, TINGGI BADAN, LINGKAR KEPALA Kemampuan Dasar Anak 3 4 & . So ke si ma al nd isa iri si an 2 3. sa ha ba Ge & 2. ra ra k ca ha Bi adalah BERTAMBAHNYA KEMAMPUAN ANAK (GERAK KASAR, GERAK HALUS, BICARA & BAHASA, SOSIALISASI & KEMANDIRIAN lu s PERKEMBANGAN 3 Panduan CINTA untuk Ayah Bunda Puskesmas Kecamatan Cilincing 4 4 Kebutuhan Anak Ada tiga kebutuhan dasar seorang anak, yaitu ASUH, ASIH dan ASAH. 5 Stimulasi Anak Stimulasi adalah kegiatan merangsang kemampuan anak agar tumbuh & berkembang optimal. Stimulasi perlu dilakukan sedini mungkin, secara rutin dan terus menerus. 2. ASIH PRINSIP STIMULASI : 1. ASUH 5 Panduan CINTA untuk Ayah Bunda 3. ASAH 1. Setiap ada kesempatan 2. Rutin & terus menerus 3. Dilandasi CINTA & kasih sayang 4. Beri contoh perilaku yang baik 5. Stimulasi dengan bermain, bernyanyi, bervariasi, menyenangkan, tanpa paksaan 6. Stimulasi sesuai umur anak 7. Stimulasi bertahap & berkelanjutan sesuai umur anak 8. Puji anak atas keberhasilannya Puskesmas Kecamatan Cilincing 6 6 Stimulasi Anak 7 Umur 0-3 Bulan Umur 3-6 Bulan TAHAPAN PERKEMBANGAN DAN STIMULASI UMUR 0-3 BULAN GERAK KASAR : 1. mengangkat kepala 450 , 2. menahan kepala tetap tegak, 3. menggerakkan kepala dari kiri/kanan ke tengah, 4. berguling GERAK HALUS : 1. melihat & menatap wajah ibu, 2. melihat dan menendang mainan gantung, 3. merespon dengan tersenyum, 4. meraba dan memegang benda BICARA & BAHASA : 1. merespon dengan bersuara & tersenyum, 2. mengajak bayi tersenyum, 3. berbicara 4. mengenali berbagai suara SOSIALISASI & KEMANDIRIAN : mengenal orang terdekat melalui pendengaran, penciuman, pendengaran dan kontak; 1. memberi rasa aman & kasih sayang, 2. menina bobokan, 3. meniru ocehan dan mimik muka bayi, 4. mengayun bayi, 5. mengajak bayi tersenyum, 6. mengajak bayi mengamati benda – benda dan keadaan sekitar. TAHAPAN PERKEMBANGAN DAN STIMULASI UMUR UMUR 3-6 BULAN GERAK KASAR : 1. berbalik dari telentang ke telungkup dan sebaliknya, 2. mengangkat kepala 900 , 3. mempertahankan posisi kepala tetap tegak & stabil, 4. mengembangkan kontrol terhadap kepala, Duduk menyangga berat badan, 5. 6. • • • • 2. SOSIALISASI & KEMANDIRIAN : 1. tersenyum ketika melihat mainan / gambar yang menarik saat bermain sendiri, 2. bermain cilukba, 3. melihat diri di kaca, 4. berusaha meraih mainan, menggenggam jari orang lain, memegang tangannya sendiri, memegang benda dengan kedua tangan, meraih benda yg ada dalam jangkauannya, mengambil benda-benda kecil, memperluas pandangannya, • • Panduan CINTA untuk Ayah Bunda BICARA & BAHASA : 1. mengeluarkan suara gembira bernada tinggi atau memekik, 2. mencari sumber suara, 3. menirukan kata -kata GERAK HALUS : 1. memegang benda dengan kuat, • 7 Stimulasi Anak menoleh ke kanan dan kiri serta ke atas dan ke bawah, mengarahkan matanya pada benda –benda kecil Puskesmas Kecamatan Cilincing 8 8 Stimulasi Anak Umur 6-9 Bulan TAHAPAN PERKEMBANGAN DAN STIMULASI UMUR 6-9 BULAN GERAK KASAR : 1. duduk sendiri dengan kedua tangan menyangga tubuh; 2. belajar berdiri, kedua kakinya menyangga berat badan; • • • 3. menarik anak ke posisi berdiri, berjalan berpegangan, berjalan dengan bantuan merangkak, meraih mainan atau mendekati seseorang GERAK HALUS : 1. memindahkan benda dr satu tangan ke tangan yang lain; • • • • 2. memungut dua benda, masing-masing tangan memegang satu benda pada saat yg bersamaan; memungut benda sebesar kacang dengan cara meraup • • 9 Bermain genderang Memegang alat tulis dan mencoret – coret Bermain mainan yg mengapung di air Menyembunyikan dan mencari mainan BICARA & BAHASA : 1. bersuara tanpa arti, mamama, bababa, dadada,tatata 2. Menyebutkan nama – nama gambar di buku / majalah 3. Menunjuk dan menyebutkan nama gambar-gambar SOSIALISASI & KEMANDIRIAN : 1. mencari mainan/benda yang dijatuhkan; 2. bermain tepuk tangan / cilukba, 3. makan kue sendiri 4. Permainan bersosialisasi : dadah, bermain dengan orang lain 9 Stimulasi Anak Umur 9-12 Bulan TAHAPAN PERKEMBANGAN DAN STIMULASI UMUR 9-12 BULAN GERAK KASAR : 1. mengangkat badan pada posisi berdiri; 2. belajar berdiri selama 30 detik atau berpegangan pada kursi/meja; 3. dapat berjalan dengan dituntun GERAK HALUS : 1. Memasukkan benda ke mulut; 2. menggenggam erat pensil 3. Menyusun balok/kotak 4. Menggambar 5. Bermain di dapur SOSIALISASI & KEMANDIRIAN : 1. mengulurkan lengan/badan untuk meraih mainan yang diinginkan; 2. senang diajak bermain cilukba; 3. mengenal anggota keluarga, takut pada orang yg belum dikenal; 4. mengeksplorasi sekitar, ingin tahu, ingin menyentuh apa saja BICARA & BAHASA : 1. mengulang / menirukan bunyi yang didengar; 2. menyebut 2-3 suku kata yang sama tanpa arti; 3. bereaksi terhadap suara yang perlahan atau bisikan 4. Berbicara dengan boneka 5. Bersenandung & bernyanyi Memasukkan benda ke dalam wadah Membuat bunyi-bunyian Panduan CINTA untuk Ayah Bunda Puskesmas Kecamatan Cilincing 10 10 Stimulasi Anak Stimulasi Anak Umur 12-18 Bulan Umur 18-24 Bulan TAHAPAN PERKEMBANGAN DAN STIMULASI UMUR 12-18 BULAN TAHAPAN PERKEMBANGAN DAN STIMULASI UMUR 18-24 BULAN GERAK KASAR : 1. berdiri sendiri tanpa berpegangan; 2. berjalan mundur 5 langkah; 3. membungkuk memungut mainan kemudian berdiri kembali 4. Menarik mainan 5. Berjalan naik turun tangga 6. Berjalan jinjit 7. Menangkap dan melempar bola GERAK HALUS : 1. Permainan balok seperti menumpuk 2 kubus 2. Memasukkan dan mengeluarkan benda 3. Memasukkan benda yang satu ke dalam benda yang lain BICARA & BAHASA : 1. memanggil ayah dengan kata papa dan ibu dengan kata mama 2. Membuat suara dengan bendabenda di sekitar misalnya kaleng, gagang sapu, sendok dll 3. Menunjuk dan menyebut gambar-gambar 11 11 Panduan CINTA untuk Ayah Bunda SOSIALISASI & KEMANDIRIAN : 1. menunjuk apa yang diinginkan tanpa menangis/merengek, anak bisa mengeluarkan suara yang menyenangkan atau menarik tangan ibu; 2. memperlihatkan rasa cemburu / bersaing 3. Menirukan pekerjaan rumah tangga 4. Melepas pakaian 5. Makan sendiri 6. Merawat boneka 7. Ajak anak ke tempat umum dan perkenalkan beraneka benda yg dilihat. GERAK KASAR : 1. berdiri sendiri tanpa berpegangan 30 detik 2. Berjalan tanpa terhuyunghuyung 3. Melatih keseimbangan tubuh misalnya berdiri dengan satu kaki 4. Mendorong mainan dengan kaki GERAK HALUS : 1. menumpuk 4 buah kubus; 2. Mengenal bentuk dan memasukkan mainan sesuai bentuk (gambar) 3. memungut benda kecil dengan ibu jari dan telunjuk; 4. Bermain puzzle 5. Menggambar wajah atau bentuk 6. Membuat berbagai bentuk dari adonan kue atau lilin 7. menggelindingkan bola ke arah sasaran SOSIALISASI & KEMANDIRIAN : 1. memegang cangkir sendiri; 2. belajar makan-minum sendiri; 3. bertepuk tangan, melambailambai; 4. membantu / menirukan pekerjaan rumah tangga; 5. Mengancingkan kancing baju 6. Bermain dengan teman sebaya 7. Membuat rumah-rumahan 8. Berpakaian 9. mengetahui jenis kelamin diri sendiri perempuan atau lakilaki BICARA & BAHASA : 1. menyebut 3-6 kata yang mempunyai arti 2. Melihat acara televisi 3. Mengerjakan perintah sederhanabercerita tentang apa yg dilihatnya Puskesmas Kecamatan Cilincing 12 12 Stimulasi Anak Stimulasi Anak Umur 24-36 Bulan Umur 36-48 Bulan TAHAPAN PERKEMBANGAN DAN STIMULASI UMUR 24-36 BULAN TAHAPAN PERKEMBANGAN DAN STIMULASI UMUR 36-48 BULAN GERAK KASAR : 1. naik tangga sendiri; 2. dapat bermain dan menendang bola kecil 3. Latihan menghadapi rintangan 4. Melompat jauh dengan dua kaki 5. Melempar & menangkap bola GERAK HALUS : 1. mencoret-coret pensil pada kertas 2. Membuat gambar tempel 3. Memilih dan mengelompokkan benda-benda menurut jenisnya 4. Mencocokkan gambar dan benda 5. Belajar konsep jumlah dan menghitung BICARA & BAHASA : 1. bicara dengan baik menggunakan 2 kata; 2. dapat menunjuk 1 atau lebih bagian tubuh jika diminta; 3. Bacakan buku cerita anak 4. melihat gambar dan dapat menyebutkan dengan benar 2 nama benda atau lebih; 5. membantu memungut mainannya sendiri atau membantu mengangkat piring jika diminta 6. Menyebutkan nama lengkap anak 7. Menyebut nama berbagai jenis pakaian 8. Menyatakan keadaan suatu benda misalnya pakai kemeja yang merah… SOSIALISASI & KEMANDIRIAN : 1. makan nasi sendiri tanpa banyak tumpah; 2. melepas pakaiannya sendiri 3. Melatih buang air kecil dan buang air besar di kamar mandi/WC 4. Ajak anak membersihkan diri nya sendiri ketika kotor 5. Biarkan anak berdandan sendiri 13 13 Panduan CINTA untuk Ayah Bunda GERAK KASAR : 1. berdiri 1 kaki 2 detik; 2. Berjalan mengikuti garis lurus 3. Melempar benda-benda kecil ke atas 4. Menirukan binatang berjalan 5. melompat kedua kaki diangkat; 6. mengayuh sepeda roda tiga GERAK HALUS : 1. menggambar garis lurus; 2. menumpuk 8 kubus 3. Belajar memotong menggunakan gunting 4. Menjahit 5. Menghitung 6. Bermain cat air, mencampur warna, melukis dengan jari SOSIALISASI & KEMANDIRIAN : 1. mencuci dan mengeringkan tangan dan kaki sendiri; 2. bermain bersama teman, 3. mengikuti aturan permainan; menentukan batasan /aturan di rumah 4. mengenakan sepatu sendiri; 5. mengenakan celana panjang, kemeja, baju; 6. Mengenakan baju dengan risleting 7. memasak 8. mengetahui anggota tubuh yang tidak boleh disentuh atau dipegang orang lain kecuali oleh orang tua atau dokter BICARA & BAHASA : 1. Menyebut nama, umur, tempat; 2. mengenal 2-4 warna; 3. Mengenal huruf 4. mengerti arti kata di atas, di bawah, di depan; 5. mendengarkan cerita Puskesmas Kecamatan Cilincing 14 14 Stimulasi Anak Stimulasi Anak Umur 48-60 Bulan Umur 60-72 Bulan TAHAPAN PERKEMBANGAN DAN STIMULASI UMUR 48-60 BULAN TAHAPAN PERKEMBANGAN DAN STIMULASI UMUR 9-12 BULAN GERAK KASAR : 1. berdiri 1 kaki 6 detik; 2. melompat-lompat 1 kaki dapat bermain lomba karung, lompat tali tau bermain engklek GERAK HALUS : 1. menari; 2. menggambar tanda silang; lingkaran; orang dengan 3 bagian tubuh; 3. mengancing baju atau pakaian boneka 4. Membandingkan besar / kecil, banyak / sedikit, berat/ringan 5. berkebun 15 15 Panduan CINTA untuk Ayah Bunda BICARA & BAHASA : 1. menyebut nama lengkap tanpa dibantu; menyebut kata-kata baru; 2. senang bertanya tentang sesuatu; menjawab pertanyaan dengan kata-kata yang benar; 3. bicaranya mudah dimengerti; 4. bisa membandingkan / membedakan sesuatu dari ukuran dan bentuknya; 5. menyebut angka, menghitung jari; menyebut nama –nama hari 6. Belajar mengingat-ingat 7. Mengenal angka 8. Membantu pekerjaan di dapur GERAK KASAR : 1. berjalan lurus; 2. berdiri dengan 1 kaki selama 11 detik SOSIALISASI & KEMANDIRIAN : 1. berpakaian sendiri tanpa dibantu; 2. bereaksi tenang dan tidak rewel ketika ditinggal ibu 3. Berikan tugas rutin kepada anak 4. Melatih kemandirian anak misalnya pergi ke rumah tetangga sendiri 5. Ajak anak bicara tentang apa yg dia rasakan 6. Bermain kreatif dengan temantemannya, membuat boneka, dll 7. Bermain berjualan dan berbelanja di toko BICARA & BAHASA : 1. mengenal arti lawan kata; 2. Mengenal benda yang serupa dan yang berbeda 3. mengenal warna warni; 4. mengerti pembicaraan yang menggunakan 7 kata atau lebih; 5. mengenal angka, bisa menghitung angka 5-10 6. Bermain tebak-tebakan 7. Menjawab pertanyaan mengapa 8. Mengenal uang 9. Mengenal rambu lalu lintas GERAK HALUS : 1. menggambar orang lengkap , dengan 6 bagian tubuh, 2. Mengerti urutan kegiatan 3. Belajar bertukang memakai palu, paku dan gergaji 4. Mengumpulkan benda-benda 5. Belajar memasak 6. Mengenal waktu 7. Belajar mengukur SOSIALISASI & KEMANDIRIAN : 1. mengungkapkan simpati; 2. mengikuti aturan permainan; 3. berpakaian sendiri tanpa dibantu 4. Berkomunikasi dengan anak setiap hari 5. Berteman dan bergaul Puskesmas Kecamatan Cilincing 16 MUTIARA HIKMAH “Setiap anak dilahirkan dalam keadaan fitrah, orangtuanyalah yang memberi warna kepribadiannya.” ~ “Bunda, engkaulah madrasah pertama putra putrimu, bila engkau persiapkan mereka dengan baik, maka sesungguhnya engkau telah mempersiapkan generasi penerus bangsa yang baik dan kuat.” ~ “Didiklah anak-anakmu berbeda dengan keadaanmu sekarang, karena mereka telah dijadikan Tuhan untuk zaman yang berbeda.” - Umar bin Khattab - ~ “Berikanlah mereka kasih sayangmu, berikan rumah bagi raganya.” - Kahlil Gibran - ~ “Tidak ada yang sia-sia jika kita melakukan sesuatu untuk anak-anak. Mereka sepertinya tidak memperhatikan kita, mengalihkan pandangan dan jarang berterima kasih, tapi apa yang kita lakukan untuk mereka tidak pernah sia-sia.” - Garrison Keillor - Pertumbuhan & perkembangan anak merupakan hal yang saling berkaitan 17 Pertumbuhan & perkembangan di tahap awal menentukan pertumbuhan & perkembangan selanjutnya Panduan CINTA untuk Ayah Bunda Stimulasi dini, intensif dan berlandaskan kasih sayang akan mendukung tumbuh kembang anak optimal ~ “Namun sadarilah wahai ayah bunda, Anakmu bukanlah milikmu, mereka adalah putra putri sang Maha Hidup, yang rindu akan dirinya sendiri. Pada diri mereka ada alam pikiran tersendiri. Dan Jiwa mereka adalah penghuni rumah masa depan. “ - Kahlil Gibran - Puskesmas Kecamatan Cilincing 18 Copyright Puskesmas Kecamatan Cilincing 19 Panduan CINTA untuk Ayah Bunda