Kultur Jaringan Tumbuhan Mata Kuliah: Kultur Jaringan Tumbuhan Jesslyn Gitta Vania 1308617047 Biologi B 2017 Sterilisasi Media Kultur Jaringan Tumbuhan Perlengkapan Sterilisasi dengan Pressure Cooker Alat • Pressure cooker • Kontainer berbahan polypropylene • Lapisan pembatas (spacer) Bahan • Air keran Hal yang perlu diperhatikan • Tidak perlu menyegel wadah pemuaian, dinding kontainer tipis • Tidak boleh ditumpuk secara langsung resiko hancur • Setiap wadah diisi dengan cairan mengurangi tekanan dan panas yang diterima wadah ketika sterilisasi berlangsung Teknik Aseptis Kultur Jaringan Tumbuhan Teknik Aseptis untuk Personal Hal yang perlu diperhatikan • Menggunakan APD (alat pelindung diri) setiap kali memasuki lab seperti sarung tangan, jas lab dan dicuci setiap minggu • Mengingat lembar data keamanan bahan kimia terutama reagen yang digunakan selama bekerja di lab • Mencuci tangan Teknik Aseptis untuk Lingkungan Kerja Hal yang perlu diperhatikan • • • • • Menyalakan sinar UV pada Laminar Air Flow selama 10 menit Menyalakan blower pada Laminar Air Flow selama 30 menit Menyemprotkan 70% etanol di dalam ruang kerja Laminar Air Flow setelah sinar UV dan blower dinyalakan Menyemprotkan 70% etanol pada biosafety cabinet, tangan/sarung tangan, meja tempat kerja sebelum memasukan alat atau bahan ke dalam Laminar Air Flow dan sesudah selesai bekerja Membuka segel dengan ¼ bagian tangan saja yang menyentuh untuk menghindari resiko kontaminasi • Menutup dengan segera bahan setelah digunakan dengan kapas/sumbat • Memperhatikan penggunaan alat dengan efektif sesuai kebutuhan (misalnya pengaturan kecepatan untuk pipet) • Mematikan Laminar Air Flow dan mengembalikan alat dan bahan kembali ke tempat penyimpanan setelah selesai digunakan Preparasi dan Pembuatan Medium Kultur Jaringan Tumbuhan Peralatan yang diperlukan Alat • • • • • • • • • • • Timbangan dengan presisi 300g/0.01g Gelas ukur volume 4L Magnetic stirrer Alat ukur pH Autoklaf / pressure cooker Plester (tape) yang sudah disterilisasi Sendok Gelas ISO autoclavable Kertas saring Vitamin Zat pengatur tumbuh (ZPT) Bahan • • • • Jenis medium tergantung kebutuhan Gelling agent (agar) Air Larutan pengatur pH (sodium hydroxide, potassium hydroxide atau hydrochloric acid) Langkah Pengerjaan Preparasi Medium 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. Jumlah medium untuk kultur jaringan ditimbang Medium ditambahkan ke dalam erlenmayer Air yang terdistilasi ditambahkan ke erlenmayer Medium dipanaskan hingga mendidih dengan magnetic stirrer Magnet ditambahkan, lalu tutup mulut labu erlenmayer Magnet dikeluarkan, dan larutan medium dituangkan ke gelas ISO autoclavable Gelas dipasangkan dengan plester indikator Dilakukan autoklaf pada gelas sesuai instruksi Medium didinginkan selama 30-180 menit Hal yang perlu diperhatikan • Gunakan kertas saring setiap ingin melakukan penimbangan • Pastikan campuran air, agar, dan karbohidrat berkisar 80% memenuhi medium • Membuat larutan stok untuk medium, dengan penambahan ZPT dan vitamin sebesar 1ml/L • Selalu mengecek label untuk memastikan konsentrasi yang diperlukan • Pastikan pH medium sesuai untuk kondisi kultur jaringan • Waktu dan suhu sterilisasi 121℃ selama 15 menit • Selalu ukur dan catat berat medium