Uploaded by shoyo6267

TEKS HASIL KEGIATAN SHOW

advertisement
Agus Edy Laksono, S.S., M.Hum.
Tujuan Pembuatan
1.
2.
3.
Berlatih menyusun laporan kegiatan;
Mempertanggungjawabkan hasil kerja; dan
Memberikan informasi kepada pihak-pihak
terkait;
A. Pengertian Teks Hasil Kegiatan
Teks yang dibuat setelah melakukan suatu
kegiatan sebagai bentuk pertanggungjawaban
kepada pihak-pihak terkait (LPJ).
B. Sifat teks hasil Kegiatan
Objektif
2. Sistematis
3. Akurat
4. Berterima
1.
C. Struktur Teks hasil Kegiatan
Ringkasan
2. Pendahuluan
3. Tata Laksana Kegiatan/ Deskripsi
Kegiatan
4. Pelaksanaan Kegiatan
5. Penutup
1.
Bagian “Pendahuluan”
Dasar Hukum ( Kalau ada)
2. Latar belakang (pentingnya /kenapa
harus ada kegiatan)
3. Tujuan (hasil yang diharapkan dari
kegiatan)
4. Manfaat
1.
Bagian “Tata Laksana Kegiatan”
berisi
1. Pelaksana kegiatan
2. Tema/ Nama Kegiatan
3. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
4. Strategi dan Prosedur yang akan Dilakukan
5. Pembicara
6. Susunan Acara
7. Susunan Panitia
8. Anggaran
(Pilih yang kita butuhkan saja)
BAGIAN “PELAKSANAAN
KEGIATAN)
1.
2.
3.
Isilah bagian ini dengan yang beda saja
dengan
bagian
“Tata
Laksana/
Deskripsi Kegiatan”
Bagian dana, kalau dalam proposal
kemarin Estimasi Dana, pada bagian ini
bisa ditulis Dana yang Terpakai dsb.
Isilah juga dengan kendala-kendala
yang dihadapi dan penanganan yang
telah dilakukan selama ini
Bagian “Penutup”
Berisi
1. Simpulan (sesuaikan dengan tujuan
dan pelaksanaan kegiatan)
2. Saran (untuk pihak-pihak terkait)
Catatan:
Ada juga pembuat laporan pertanggungjawaban
tidak menggunakan struktur seperti yang telah
disampaikan. Namun, jika dicermati dengan
saksama mereka akan mengambil bagian-bagian
tertentu saja dalam bagian pendahuluan, tata
laksana kegiatan/ deskripsi kegiatan, dan penutup.
Format Cover teks hasil kegiatan
JUDUL TEKS HASIL KEGIATAN
LAPORAN PERTANGUNGJAWABAN
Tujuan Pembuatan Laporan
LOGO
Penyusun Laporan
Tahun Pembuatan Laporan
Contoh Cover LPJ
MUSABAQAH TILAWATIL QURAN KE-23
HIMPUNAN MAHASISWA, PEMUDA,
DAN PELAJAR PADANG LAWEH
Laporan Pertanggungjawaban
Disusun sebagai bentuk pertanggungjawaban acara
PANITIA PELAKSANA MUSABAQAH
TILAWATIL QURAN
2018
Aturan Penandatanganan
Pengesahan
1.
2.
3.
Tanda tangan biasanya di awali dari jabatan
terendah ke jabatan yang paling tinggi
Semakin ke bawah jabatannya semakin
tinggi
Jabatan sebelah kiri lebih tinggi dari
sebelah kanan
Genre Mikro Teks Laporan Hasil Kegiatan
Struktur
Genre Mikro yang
Diharapkan
Fungsi Retoris
Ringkasan
Eksposisi
Memaparkan ringkasan
Pendahuluan
Deskripsi dan/
eksposisi
Mendeskripsiikan/
memaparkan bagian
pendahuluan
Tata Laksana
Kegiatan
Deskripsi
Mendeskripsikan tema, nama,
estimasi dana, dsb. Yang ada
dalam tata laksana kegiatan
Pelaksanaan
Kegiatan
Deskripsi dan/
rekon, prosedur
Mendeskripsikan/
menyampaikan kegiatan yang
dilakukan dan
Menguraikan langkah-langkah
serta kendala
Penutup
Deskripsi dan/
eksposisi
Menyatakan bahwa kegiatan
lancar serta mengajukan
saran
Seharusnya tidak mengandung kalimat
minor
13. Seharusnya tidak mengandung kalimat
takgramatikal
14. Bergenre faktual bukan fiksional
12.
Download