Uploaded by Aviv Firdaus

Catatan Caplak - Tungau

advertisement
Ixodidae
Parasit
Host
Kepentingan dan Patogenesa
Ixodes
Ixodes ricinus
(European sheep
tick/castor bean tick)
I. hexagonus
(hedgehogs tick)
I. canisuga (dog tick)
I. holocyclus
(australian paralysis
tick)
I. scapularis (shoulder
tick, black legged
ticked)
Anjing, kucing,
sapi, domba
Louping ill (domba), lyme borreliosis dan ehrlichiosis (sapi), Babesiosis
(sapi, domba)
Kucing, anjing
transmit Borrelia sp dan tick borne encephalitis
anjing
Rodensia liar,
anjing, manusia
Dermatitis, alopecia, anemia, bukan vektor penyakit yg penting
Penyebab utama tick paralisa di australia, vektor Q fever (Coxiella burnetii)
dan Queensland tick typhus (Ricketsia australis)
Sapi, domba,
anjing, kucing,
burung, reptil
Gigitan sangat menyakitkan, vektor Lyme disease, dpt menstransmit
Francisella tularensis
Dermacentor
Dermacentor variabilis
(american dog tick)
D. andersoni (Rocky
Mountain wood tick)
D. albipictus (Winter
tick, elk tick, Moose
tick, Horse tick)
D. reticularis
Anjing, kdg sapi
Sapi
Sapi, kuda,
kambing, domba,
babi
Tick paralisa, dpt menyebabkan bovine anaplasmosis, vektor Rickettsia
rickertsii (Rocky Mountain spotted fever)
Bovine anaplasmosis (A. marginalle), Colorasdo tick fever virus dan bakteri
penyebab tularemia, vektor Rickettsia rickertsii (Rocky Mountain spotted
fever), dapat menyebabkan anemia
Kematian akibat anemia, kerontokan rambut dan penrunan kondisi tubuh,
vektor Rickettsia rickertsii (Rocky Mountain spotted fever, Tick paralisa
dan anaplasmosis
Babesiosis pd sapi, kuda, domba, anjing
Haemaphysalis
Haemaphysalis
punctata
H. leporisphalustris (
rabbit tick)
Sapi, domba
Babesiosis pd sapi, kuda dan domba, anaplasmosis pd sapi, tick paralisa
Vektor Francisella tularensis
Rhipicephalus
Rhipicephalus
anjing
sanguineus (Brown dog
tick)
Boophilus annulatus
(Cattle tick, cattle fever
tick)
B. microplus
sapi
Babesiosis (B. canis) menyebabkan anemia hemolitik dan jaudice, Ehrlichia
canis, east coast fever pd sapi, Nairobi sheep di Afrika Timur, vektor
Rickettsia rickertsii (Rocky Mountain spotted fever
Boophilus
Texas cattle fever yg disebabkan Babesia bigemina dan babesia bovis,
Sapi, kuda,
Vektor bovine babesiosis.
keledai, kambing,
domba, anjing,
babi
Amblyomma
Amblyomma
americanum
Menyebabkan anemia, vektor Rickettsia rickertsii (Rocky Mountain
spotted fever, Francisella tularensis (tularemia), Lyme disease, Q fever,
canine ehrlichiosis, dan human monocytic ehrlichiosis, dpt menyebabkan
tick paralisa, dapat menyebabkan myasis
Hyalomma
H. truncatum
Sweeting sickness
Argasidae
Parasit
Host
Kepentingan dan Patogenesa
Argas
Argas persicus
(fowl tick)
Unggas,
burung
liar
A. Reflexus
(pigeon tick)
Iritasi, penurunan produksi telur, anemia berat bahkan kematian, tick paralisa, vektor
Borellia anserina dan Aegyptianella pullorum, avian spriochaetosis
Anemia hingga kematian, transmit fowl spiochaetosis, terkadang menggigit manusia
menyebabkan alergi
Otobius
Otobius megnini
(spinode ear tick)
O. lagophilus
Domba,
sapi,
anjing,
kuda,
manusia
kelinci
Larva dan nimfa berada pd kanal telinga luar shg menyebabkan otitis externa, dpt
menyebabkan konvulsi, gangguan pendengaran, host menggelengkan kepala, telinga
yg digaruk akan menyebabkan iritasi pd kulit dan hingga dapat merusak gendang
telinga, infeksi telinga, ulserasi, bahkan kematian akibat meningitis
Sama dg otobius lain
Ornithodorus
Ornithodorus
hermsi
O. coriaceus
Transmit African swine fever yg mortalitasnya tinggi,dapat menggigit manusia,
merupakan vektor penting dr Human relapsing fever
Gigitan menyakitkan menyebabkan inflamasi dan memerah, vektor Relapsing fever dan
African swine fever, tick paralisa
Astigmata
Parasit
Host
Kepentingan dan Patogenesa
Sarcoptidae
Sarcoptes scabiei
(Itch mite)
Anjing, babi,
kambing,domba,
manusia, sapi
jarang di kucing
dan kuda
Notoedres cati
Kucing kdg
anjing dan
kelinci
Tixicarus
Guinea pig
Tungau tidak menggigit atau menghisap darah, tp memakan cairan diantara sel
kulit. Iritasi timbul akibat tungau masuk ke dalam dan aktifitas makan. Iritasi
disebabkan produksi produk sekresi dan eksresi oleh tungau betina. Tjd pruritus
ringan, lesi kmdn erytrema, semakin berlanjut mjd papula dan ruptur >>rambut
rontok dan pembentukan keropeng kuning dr eksudat kering. Respon kulit
merefleksikan produk inflamasi dari kerusakan keratinosit dan perkembangan dr
hipersensitifitas kulit thd antigen tungau. Prutitus intense akan mengarah pd
excoriation, menghasilkan exudat dan bahkan hemorrage yg bs menyebabkan
infeksi sekunder bakteri
Sarcoptes sangan menular dan penyebaran dg kontak fisik. Infestasi juga dpt tjd
krn transfer indirect krn tungau ini dapat bertahan diluar host utk periode
singkat (2-3 mingggu)
Aktifitas membuat liang tungau betina merusak keratinosit menyebabkan
pelepasan sitokin (khususnya IL-1), menyebabkan inflamasi kulit dan gejala
klinis. Hipersensitifitas dpt ikut dlm manifestasi klinis dermatitis. Tungau ini
sangat menular dan ditransmit dr host ke host oleh penyebaran larva atau
nimfa. Hasil infestasi berupa keropeng kuning-abu dan pembentukan sisik pd
ujung telinga dan seluruh wajah dan leher. Lesi berlanjut mengakibatkan kucing
keriput, kulit menebal dg hiperkeratinisasi dan hiperpigmentasi menyebabkan
penampilan terlihat tua. Dapat menular pd manusia
Akititas membuat liang pd tungau menghasilkan iritasi, inflamasi dan pruritus,
menyebabkan gigitan, menggaruk dan menggosok area terinfeksi dan mengarah
pd alopecia. Area terinfeksi ditandai dg acanthosis dan hyperkeratosis dan dpt
menyebabkan infeksi sekunder bakteri. Kematian dpt terjadi 3-4 bulan dr
infestasi. Tranmisi dg kontak fisik dan dari induk ke anak
Psoroptidae
Psoroptes ovis
Kambing domba
Psoroptes equi
kuda
Psoroptes
cuniculi
Telinga kelinci
Chorioptes bovis
Domba,
kambing, kuda,
kelinci, sapi
Telinga kucing,
anjing dan
karnivora lain
Lesi yg tampak eritrema, keropeng, ulserasi dan alopesia yg ditandai dg pruritus.
Dpt menyebabkan iritasi dan penurunan prod susu bila infestasi tinggi. Tungau
ini dianggap lebih ringan drpd tungau proroptic.
Tungau memakan debris telinga. Tungau ini hidup di dlm telinga dekat gendang
telinga namun infestasi berat dpt mucul di ekor, pungung dan kepala. Anjing yg
terinfeksi mengeluarkan deposit abu-abu didlm kanal telinga.infestasi biasanya
bilateral. Pd kucing infestasi ringan menghasilkan eksudat waxy kecoklatan dekat
lubang telinga. Keropeng terbentuk kemudian, menutup tungau dg kulit. Rasa
gatal yg intense menyebabkan host menggaruk telinga dan menggelengkan
kepala yg mungkin dpt menyebabkan hematom dan ulserasi. Gerakan berputar
dan konvulsi dapat terjadi. Infeksi sekunder bakteri dpat menghasilkan otitis
externa purulen.
Knemidocoptes
mutans,
Unggas dan
burung
K. pilae
Parkit, beo
Satu-satunya tungau astigmatid yg ditemukan di unggas dan burung. Scaly leg
mite ini utamanya menyerang ayam dan kalkun. Tungau ini membuat liang ke
dlm kulit kaki dan cakar menyebabkan penampakan bersisik dan berwarna putih.
Iritasi diikuti dg eksudat yg mengeras menjadi keropeng. Populasi banyak
menyebabkan lameness dan deformitas kaki, cakar diakibatkan hipertofi extensif
dr stratum korneum. Kondisi ini dikenal dg scaly leg. Jengger dan leher kadang
dpt ikut terinfeksi. Tungau dewasa dapat ditemukan dibawah keropeng. Kondisi
ini umum ditemukan pd burung yg kontak dg tanah. Tungau ini sangat kontagius
Menyerang didaerah tubuh yg berbulu sedikit spt kaki, paruh bagian kloaka.
Infestasi di wajah dikenal dg “scaly face”.
Otodectes cynotis
Secara ekonomi sngt penting, menyebabkan pruritus dermatosis pd domba.
Gejala klinis infestasi tungau ini dikarenakan reaksi hipersensitifitas dr host thd
materi antigenik yg diproduksi tungau (komponen feses tungau). Reaksi ini
menyebabkan inflamasi, exudat permukaan, pembentukan sisi dan keropeng, dg
excoriation akibat penggarukan. Bag mulut tungau beradaptasi utk menghisap
dan tungau diperkirakan memakan emulsi lipid superfisial dr limfe, sel kulit,
sekresi kulit dan bakteri pd permukaan kulit. Eksudat serous diproduksi akibat
respon tungau yg mengerimgkan kulit shg mnj kering, keropeng kuning dikelilingi
dg batasan kulit terinflamasi yg tetutup dg keropeng basah. Tungau ditemukan
pd kulit basah pd ujung lesi yg kemudian membesar scr cepat hinga 6-8 minggu
dpt menutupi ¾ kulit host.
Infestasi pd domba menyebabkan pruritus parah, kerontokan wool, gangguan
istirahat, menggigit dan menggaruk area terinfestasi, penurunan berat badan
dan dlm beberapa kasus kematian dpt tjd.
Dlm beberapa kasus, populasi tungau dpt meningkat, mencapai puncak
kemudian menurun, dg self healing dr host. Wool tumbuh dan host tampak
sembuh dr tungau. Namun tungau masih ad dlm jumlah kecil pd tubuh host
Infestasi pd kuda tidak serius dpt pd domba, gx yg muncul pruritus, kasus parah
dpt tjd anorexia, anemia dan emasiasi
Tungau ini memakan scr superfisial dan tidak masuk ke dlm kulit. Beberapa
memakan sisik kulit sementara yg lain menghisap cairan jaringan
Knemidocoptidae
Prostigmata
Parasit
Demodex canis, D
Host
Anjing,
Kepentingan dan Patogenesa
Demodecidae
Hidup sbg komensal, embedded head-down di folikel rambut, kel sebasea dan
equi, D cati, D
folliculorum, D.
bovis, D.
phylloidesdll
kuda,
manusia,
babi, sapi,
kucing,
tikus, dll
glandula meibomian pd kulit. Tungau ini tdk dpt hidup tnpa host. Tungau ini
sebagian besar tdk patogen dan merupakan bagian fauna normal kulit. Karena
lokasi tungau didalam folikel rambut dan glandula sebasea, transmisi antar hewan
sulit shg diperkirakan bahwa populasi normal demodex didapatkan oleh newborn
pd saat hari pertama lahir dr kulit mamae induk saat minum susu. Sebag hwn scr
alami membawa sejumlah kecil tungau demodex tanpa menunjukan gejala klinis.
Patogenesis dianggap berhubungan dg immunosupresi host. Anjing dg
demodecosis general dan staphylococcus pyoderma mengurangi fungsi T-limfosit
invitro, supresi sel T kembali kenormal saat staphylococcus pyoderma telah
diobati. Bukti lain menunjukkan bahwa respon imun thd staphilococus intermedius
pd anjing adalah humoral dg produksi antistaphylococcus Ig E. tipe respon ini scr
teori mengurangi imunitas kulit cutaneus cell-mediated dan memungkinkan
proliferasi tungau demodex dan organisme lain spt Malassezia.
Cheyletiella yasguri
(anjing), C blakei
(kucing), C
parasitivorax
(kelinci)
Anjing,
kucing,
kelinci
Sebagian besar spesies famili ini adalah predator dg memakan tungau lain. Namun
ada spesies dr famili ini yg ektoparasit. Tungau ini kadang menyebabkan scaling
dermatosis ringan hingga berat. Kehadiran tungau diantara debris terlihat seperti “
walking dandruff”. Pd anjing terinfestasi berat tjd kerontokan rambut, inflamasi
dan hiperaestesia pd dorsal kulit. Tungau dpt menular pd manusia menyebabkan
lesi papula pd tangan dan abdomen,
Cheyletiellidae
Trombiculidae
Trombicula
autumnalis, T.
alfreddugesi, T.
splendens, T.
sarcina
Anjing,
burung,
reptil,
domba,
amfibi,
mamalia
lain
Dikenal dg chigger, red bugs, harvest mite dan scrub itch mite. Hanya stadium larva
yg ektoparasit. Stadium dewasa dan nimfa dianggap merupakan predator telur dan
larva artropod lain. Tungau ini umum ditemukan berkelompok di telapak kaki dan
kaki anjing, area genital dan eyelid kucing, wajah sapi dan kuda dan kepala burung,
infestasi menyebabkan pruritus, eritrema dan garukan. Infestasi berat dpt
menginduksi efek sistemik seperti demam
Psorergatidae
Psorogates bos
(cattle), P ovis
(sheep)
Walaupun tungau ini tidak membuat liang, namun dapat merusak kulit
menyebabkan dermatitis kronis dg alopesia dan bersisik. Wool menjadi kering,
kusut dan berubah warna, dg warna hampir terlihat kekuningan. Pruritus berat
diakibatkan gigitasn dan gosokan yg menyebabkan kerusakan wool. Tungau sangat
sensitif thd dessication dan dpt hidup 24-48 jam tanpa host dan hanya dewasa yg
mobile. Shg infestasi berjalan lambat dlm flock. Infestasi dpt tjd 3-4 tahun untuk
menjadi generalised pd hewan. Tungau ini berada pd lapisan superfisial kulit.
Mesostigmata
Parasit
Host
Kepentingan dan Patogenesa
Macronyssidae
Ornithonyssus
sylviarum
Burung
Infestasi muncul pd bulu dekat kloaka. Bulu menjadi kusut dan keropeng parah dpt
muncul khusudnya di sekitar kloaka. Ayam yg terinfestasi menunjukkan bulu
berubah menjadi abu kehitaman. Infestasi berat dpt menyebabkan penurunan
produksi telur, anemia, kondisi tubuh turun dan kematian. Tungau dpt hidup tanpa
host 1-3 minggu atau lebih. Iritasi akibat gigitan reaksi alergi dpt tjd pd pekerja di
peternakan ayam. Tungau ini disuspek menyebarkan fowl pox, newcastle disease
dan chlamydiosis
Dermanyssidae
Dermanyssus
gallinae
Burung dan
mamalia
Red mite atau chicken mite ini memakan darah unggas dan burung, terkadang
mamalia termasuk manusia. Tungau ini menyebabkan lesi yg sering ditemukan pd
dada, kaki dr burung. Tungau menyebabkan iritasi, anemia dan menurunkan prod
telur dan penurunan berat badan. DOC dpt mati akibat aktifitas tungau.
Dermanyssus gallinae merupakan parasit penting pd poultry flocks berada pd lantai
kandang dan litter tetapi tidak terlalu penting fasilitas kandang modern. Tungau ini
dapat berada selama 3-4 minggu tanpa host sehingga poultry house tetap
terinfestasi tungau dlm beberapa bulan setelah burung dipindahkan.
Kucing dan anjing dapat terinfestasi krn kontak dg unggas dan manusia karier
Download