Uploaded by asrina.ranzters

RPP Matematika Kelas 7: Operasi Bentuk Aljabar

advertisement

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

: SMP Negeri 1 GU Sekolah

Mata Pelajaran : Matematika

Kelas/Semester : VII/1

Pertemuan Ke : 1

Alokasi Waktu : 2 x 40 menit

A. Standar Kompetensi

2. Memahami bentuk aljabar, persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabel

B. Kompetensi Dasar

2.2 Melakukan operasi pada bentuk aljabar

C. Indikator

1. Melakukan operasi hitung penjumlahan pada bentuk aljabar.

2. Melakukan operasi hitung pengurangan pada bentuk aljabar.

3. Melakukan operasi hitung perkalian pada bentuk aljabar.

4. Melakukan operasi hitung pembagian pada bentuk aljabar.

5. Melakukan operasi hitung pemangkatan pada bentuk aljabar.

D. Tujuan Pembelajaran

Setelah pembelajaran, diharapkan :

1. Siswa dapat melakukan operasi hitung penjumlahan pada bentuk aljabar.

2. Siswa dapat melakukan operasi hitung pengurangan pada bentuk aljabar.

3. Siswa dapat melakukan operasi hitung perkalian pada bentuk aljabar.

4. Siswa dapat melakukan operasi hitung pembagian pada bentuk aljabar.

5. Siwa dapat melakukan operasi hitung pemangkatan pada bentuk aljabar.

E. Materi Ajar

Bentuk Aljabar

F. Metode Pembelajaran

1. Ekspositori

2. Tanya jawab

3. Penugasan

G. Kegiatan Pembelajaran

No Kegiatan

Alokasi

Waktu Metode

1.

Pendahuluan a.

Guru melakukan kegiatan rutin pada awal pembelajaran yaitu salam, berdoa, dan mengabsensi siswa. b.

Guru melakukan kegiatan apersepsi.

Guru memberi apersepsi mengenai bentuk aljabar pada materi sebelumnya

(Elaborasi).

Kegiatan Inti

2. a. Guru menjelaskan tentang operasi hitung pada bentuk aljabar

(Eksplorasi).

15 menit

50 menit

Ceramah

Diskusi,

Tanya jawab dan

Penugasan

b. Guru memberi kesempatan siswa untuk bertanya (Konfirmasi). c. Siswa diarahkan untuk mengerjakan soal-soal latihan secara berpasangan

(Elaborasi). d. Siswa diberikan kesempatan untuk mempresentasikan jawaban yang telah dikerjakan di depan kelas

(Konfirmasi).

3.

Penutup a.Guru menuntun siswa untuk menyimpulkan materi yang telah diberikan (Elaborasi). b.Guru memberikan tugas rumah. c. Guru melakukan tugas rutin pada akhir

15 menit

Tanya Jawab dan

Penugasan pembelajaran

H. Media/Alat/Sumber Belajar

1. Media : Papan Tulis, Laptop

2. Alat : Spidol, penghapus

3. Sumber : Buku Penunjang Belajar Matematika Untuk SMP/MTs Kelas 7

Dame Rosida Malik

I. Penilaian

Teknik Penilaian : 1. Tes tertulis

2. Prosedur a. Penilaian dalam proses pembelajaran b. Penilaian pada akhir pembelajaran

Bentuk Instrumen : Uraian singkat

Alat Penilaian a. Berupa soal dan jawaban

Tes Tertulis :

1. Soal

1. Selesaikanlah operasi aljabar berikut dalam bentuk aljabar yang paling sederhana : a. -10x – 2x + 3 b. 7a – 5b + 10a + 15b c. 16q – 5t + 6q + 8t

2. Uraiakan bentuk aljabar berikut dari 5(a + 2b) + 3(3a-4b)

3. Sederhanakanlah : a. 5 x 3 x a x b b. 3 x m x 4 x n x m c. 5 x a

2

x (-2b) x (-a) d. (-3ab

3

) x (-3a

4 b

2

)

4. Sederhanakanlah pembagian berikut :

5. Sederhanakanlah perpangkatan bentuk aljabar dibawah ini : a. (y

2

)

3 c. (-a

2 b

2

)

4 b. (b

2 c

3

)

2 d. (-8x

2 y

3 z

5

)

3

2. Tabel Penyelesaian dan Penskoran

No Penyelesaian

1. a. -10x -2x + 3 = -12 x + 3 b. 7a – 5b + 10a + 15 b = 7a + 10a -5b + 15b

= (7 + 10)a + (-5 + 15)b

= 17a + 10b c. 16q – 5t + 6q + 8t = 16q + 6q -5t + 8t

= (16 + 6)q + (-5 + 8)t

= 22q + 3t

Subtotal

2. 5(a + 2b) + 3(3a-4b) = (5a + 10b) + (9a – 12b)

= 5a + 10b + 9a – 12b

Subtotal

3. a. 5 x 3 x a x b = 15 x a x b = 15ab b. 3 x m x 4 x n x m = (3 x 4) x (mxm) x n

= 12 x m

2 n

= 12m

2 n c. 5 x a

2

x (-2b) x (-a) = 5 x a

2

x (-a) x (-2b)

= 5 x (-a

3

) x (-2b)

= (-5a

3

) x (-2b)

= 10a

3 b

Subtotal

4. a.

=

10

2

(a

2-1

)b

= 5ab

Skor

4

4

4

4

4

3

3

12

4

10

3

b.

=

12

4

(a

2-3

)(b

3-2

)

= 3a

-1 b c.

=

18

6

(a

5-4

)(b

3-2

)

= 3ab d.

=

30

15

(a

5-5

)(b

2-1

)

= 2a

0 b

=2b

Subtotal

5. a. (y 2 ) 3 = y 2x3 = y 6 b. (b 2 c 3 ) 2 = b 2x2 x c 3x2

= b 4 c 6 c. (-a 2 b 2 ) 4 = (-a 2x4 ) x b 2x4

= -a

8 b

8 d. (-8x

2 y

3 z

5

)

3

= (-8)

3

x

2x3

y

3x3

z

5x3

= -512x

6 y

9 z

15

Subtotal

Total skor

3

3

3

12

3

3

3

3

12

50

J. Penilaian Karakter

Kolom-kolom karakter diisi dengan skor yang sesuai dengan tingkat karakter siswa

Sangat baik = 4 Sedang = 2

Baik = 3 Kurang = 1

Karakter

No Nama

Rasa ingin tahu

Jujur Tekun Disiplin

Percaya

Diri

Mandiri

1

2

3

4

5

6

7

8

9

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

Mengetahui,

Kepala Sekolah

La Boona, S.pd,M.pd

Lombe, Desember 2018

Guru Mata Pelajaran

Asrina Sary,S.pd

Download